Monday, December 6, 2010

Ambiguity- Pengantar

Abu. Itu lah yang ada pertama kali kulihat saat aku bangun, warna langit" kamarku yang gelap karena lampu kamar yang kumatikan.Hari ini adalah hari pertama sekolah. Hari yg cukup membosankan. Tapi aku rindu sekolah ku. Rindu Nathania.. Rindu Tiniya dan Taniya si kembar. Aku bangkit dan mandi serta ganti baju. Menyiapkan buku, di kamar kos ku.
Aku brangkat ke sekolah yang jarak nya hanya 5 meter dari kos. Karna sekolah ku hanya di seberang kos ku.. Masuk ke gerbang. Melihat bberapa mading yang post-an nya masih yg tahun lalu. Manga nya masih ttg chrismast & new year. Stlh melihat mading, aku beranjak ke blok Cr (Curium) , yaitu blok anak SMA. Sebelumnya aku belajar di blok Fr(Fransium) , ya blok anak SMP.blok Cr dan Fr berjarak kira"10m.Jangan heran, blok di sklh ku dinamai dgn" simbol" kimia. Karna , nama sekolah ku saja Natriumina Kaliuminum Chandra.
Oh ya, aku hampir lupa mengenalkan diri ya.
Nama ku maya. Biasanya aku dipanggil may sama teman" ku.
Aku masuk k kls X-10 ku. Papan putih yang mungkin baru di bersihkan CS, kursi dan meja yg super kilat dan bersih dr coretan tip-ex dan pen, membuat semangat ku bangkit lagi. Aku meletak kan tas di meja ku. Aku memilih meja dekat dinding beton barisan ujung dekat pintu. Alasan aku memilih tempat itu karna , Nathania pasti ingin menyembunyikan diri dari guru killer ,dibalik tembok beton. Oh ya? Nathania mana ya? Kok blm kliatan? Dan.. Aku rasa.. Tidak ada siapa pun disini. Aku melirik jam tangan, Ya Tuhan! Baru jam 4.45!!

No comments:

Post a Comment